Para pemusik Inggris menduduki peringkat 10 album paling laku di tahun 2014 untuk pertama kalinya, demikian data terbaru dari industri musik Inggris.
Penyanyi termasuk Ed Sheeran, Sam Smith dan George Ezra "mengeluarkan" bintang musik Amerika Serikat dari daftar tahunan tersebut.
Peningkatan streaming musik juga mendongkrak penjualan Inggris menjadi lebih £1 miliar, lapor data resmi.
Hampir 15 miliar lagu dimainkan di Spotify atau Deezer pada 2014, yang berarti menyumbang lebih 50% dari pemasukan.
Album x Sheeran adalah yang paling populer tahun lalu, terjual 1,7 juta, yang terbesar dalam setahunnya sejak album 21 Adele di tahun 2011.
Album Smith In The Lonely Hour terjual 1,25 juta kopi.
Ini adalah tahun sepuluh secara berturut-turut album seniman paling laku diduduki artis Inggris.
Angka tahun 2014 yang merupakan gabungan dari Official Charts Company dan British Phonographic Industry (BPI), memperlihatkan permintaan akan streaming musik naik dua kalinya di tahun 2014.
Anda sedang membaca artikel tentang
Pemusik Inggris mendominasi peringkat musik teratas
Dengan url
http://majalahviaonline.blogspot.com/2015/01/pemusik-inggris-mendominasi-peringkat.html
Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya
Pemusik Inggris mendominasi peringkat musik teratas
namun jangan lupa untuk meletakkan link
Pemusik Inggris mendominasi peringkat musik teratas
sebagai sumbernya
0 komentar:
Posting Komentar